Tak lama kemudian, Milan mendaftarkan diri di Italian Football Federation supaya bisa mengambil bagian dalam turnamen resmi. Debut pertama diawali dengan kemenangan 2-0 melawan Mediolanum,merupakan sebuah kebanggaan dan pembuka semangat untuk terus maju ke langkah berikutnya( klub yang juga berasal dari Milan). Sebelas pemain yang diturunkan pada partai itu, kini tercatat dalam sejarah dengan tinta emas : Hoode, Cignaghi, Torreta, Lees, Kilpin, Valerio, Dubini, Davies, Neville, Allison, dan Formenti. Sang pelopor, Kilpin menjadi kapten sekaligus manajer pemain.
masa awal pecahnya AC Milan
Milan berhasil meraih scudetto pertamanya pada tahun 1901. Ini termasuk rekor gemilang sebab Rossoneri sukses mematahkan dominasi Genoa yang sejak liga digelar musim 1897-98 menjadi juara tiga kali berturut-turut. Usai mencatat scudetto mereka yang ketiga pada tahun 1907, Milan mengalami penurunan prestasi. Hal ini disebabkan karena terjadi perpecahan di tubuh Milan. disebabkan karena sebagian tim mendirikan klub tandingan sebagai wujud rasa protes mereka lantaran Milan membatasi keanggotaannya (pada awal berdiri, Milan hanya menerima pemain Italia dan Inggris saja). Milan pun pecah, sebagian anggota yang menyatakan keluar mendirikan Internazionale Football Club Milano pada 9 Maret 1908.Bangkitnya Ac-Milan
Defender AC Milan,tiga andalan sejati baru AC Milan yang dapat merubah nasib ialah mereka Thiago Silva, Ronaldinho dan Alexandre Pato punya kedapatan menciptakan perbedaan. bila keduanya dapat konsisten menjaga performa terbaik, Milan akan bangkit dari keterpurukan. Sejak Serie-A musim dahulu bergulir, Milan tercatat meraih dua kemenangan, dua kali kalah, dan tiga kali imbang. Akibatnya, mereka terjatuh jauh dari papan atas klasemen. Mereka kini menempati posisi pada peringkat ke-12 dengan koleksi sembilan poin atau berselisih tujuh angka dari Inter Milan di puncak klasemen..Milanisti (supporter sejati AC Milan) mempunyai anggapan bahwa, Milan dapat menghindari kondisi buruk ini seandainya mereka mau merogoh uang yang cukup untuk memperbarui setiap lini dengan pemain baru yang mumpuni. Selain itu, Milan seharusnya tidak memercayakan tim yang sedang goyah ini kepada pelatih debutan, seperti Leonardo. Silva tidak sependapat dengan itu. Menurutnya, dengan komposisi seperti sekarang, Milan dapat bangkit dan kembali ke jalur juara. Ia yakin, kondisi akan lebih menjadi baik, bila lini depan Milan menemukan ketajaman dan ketepatan mereka serta tugas itu berada di pundak Ronaldinho dan Pato.
“Ronaldinho adalah pribadi yang baik dan kami adalah teman di dalam dan luar lapangan. Selalu menjadi positif jika bersamanya. Kami bersama-sama di periode sulit ini. Tapi, jika Ronaldinho dan Pato bermain dengan baik, maka Milan akan kembali ke kejayaanya,” tegas Silva. Sayangnya seorang ronaldinho ialah striker yang memiliki naluri untuk membawa bola sendiri dengan skill-skill tingginya dan jarang pula untuk mengumpan dengan kawan depannya sehingga kurang terjadinya kerjasama yang baik di lini depan seperti pato.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar